2 Tahap Perlindungan Wajah

http://4.bp.blogspot.com/-TDSGihH2ehs/UvOyNJRqMoI/AAAAAAAAAAc/tVKH64_s2TM/s1600/2.gif
Bookmark and Share
 Wajah bersih dan bersinar adalah dambaan siapa saja, terlihat bercahaya.

Ada 2 tahap perawatan wajah yang utama, yaitu: Pembersihan dan perlindungan, meski sebenarnya masih ada tahapan lagi untuk memeliharanya.

Wajah Berseri

1. Tahap Pembersihan

Pagi dan malam hari adalah waktu yang tepat untuk membersihkan wajah. Anda dapat memakai susu pembersih wajah atau facial wash .

Jika memakai susu pembersih wajah, usapkan perlahan-lahan pada seluruh wajah. Setelah itu, angkat dengan kapas lembut. Ulangi sampai tidak ada kotoran yang menempel. Setelah bersih, usapkan toner agar wajah segar.

Jka ingin memakai facial foam , pakailah yang mengandung tingkat keasaman (Ph) yang seimbang (7) dan non alkohol, dikarenakan wajah sudah mulai kering. Biasanya produk-produk pembersih wajah usia 35+ tidak mengandung alkohol dan mampu mengontrol kadar minyak berlebih pada kulit wajah. Carilah yang sesuai jenis kulit, yaitu kulit berminyak, kering atau kombinasi.

2. Perlindungan Wajah

Wajah yang sudah bersih, harus dilindungi dari udara kotor serta cahaya matahari yang dapat merusak sel-sel kulit wajah dan tubuh. Gunakan pelembap wajah yang mengandung antioksidan, UV protection , serta jojoba oil. Oleskan pelembap sebelum Anda memakai make -up .

*tabloidnova

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar